PedomanBengkulu.com, Mukomuko - Desa Paut Terenja Kecamatan XlV koto Kabupaten Mukomuko melaksanakan pembagian Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) tahap ketiga bertempat kantor desa, Senin(05/09/2022).
Turut hadir Sekretaris daerah (Sekda) Kepala Desa, Pihak Kecamatan, BPD, Perangkat Desa, Bhabinkamtibmas, Bahabinsa dan Keluarga Penerima Manfaat (KPM).
Dalam sambutannya Kepala Desa Paut Terenja Rodi Hartono,SH menjelaskan, pembagian BLT-DD tahap ketiga Tahun Anggaran 2022 ini yaitu untuk bulan Juli, Agustus dan September tahun 2022.
Dalam penerima tersebut sebanyak 91
keluarga penerimaan manfaat (KPM).
''Ia mengharapkan kepada Keluarga Penerimaan Manfaat (KPM) untuk mempergunakan dana tersebut dengan baik dan memprioritaskan untuk pembelian sembako dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari, jangan digunakan yang tidak diperlu seperti digunakan main cip atau digunakan perjudian," katanya.
Sementara PJ Sekda yandayrat menyampaikan, berharap pihak kecematan bisa memantau dan bisa bersenergi Untuk berlangsungnya penyerahan BLT tersebut agar masyarakat yang dapat bisa disalurkan dengan sebaik baiknya, pergunakan BLT tersebut membeli bahan pokok untuk kebutuhan sehari hari," tutupnya. (Angga)