Menurut Edwar, aksi perpeloncoan yang dilakukan oleh siswa senior kepada siswa junior di sekolah terkesan tidak mendidik dan jauh dari budaya pendidikan yang bermoral.
“Kalu terkait dengan perpeloncoan sekolah ini tidak boleh carila yang mendidik. Kalu perpeloncoan yang sering memberikan hukuman kita tidak sependapat karena dari awal kita sudah minta sudah tidak ada lagi perpelencoan” Tegas Edwar. Kamis (22/6/23)
Selain itu Edwar juga menambahkan, Guru di sekolah juga diminta meningkatkan pengawasan terhadap siswa/siswi sekolah agar tidak melakukan aksi perpeloncoan secara sembunyi-sembunyi.
“Guru juga harus mengawasi terkadang perpeloncoan ini terjadi secara sembunyi-sembunyi na ini yang kita sayangkan” Tutup Edwar. (AM)